Seafood Recipes Nasi Goreng Kepiting - Rasakan sensasi Nasi Goreng Kepiting dengan mencoba untuk membuatnya dan menghidangkannya di meja makan Anda. Berikut bahan-bahan yang dibutuhkan untuk pembuatan Nasi Goreng Kepiting. Agar hasilnya sesuai dengan harapan, harap perhatikan baik-baik jumlah takarannya.
Bahan baku Nasi Goreng Kepiting
- 3 piring penuh nasi putih
- 4 ekor udang
- 150 grams kepiting giling
- 1 dada ayam, dipotong dadu
- 4 buah cabai hijau, dipotong miring selebar 1 cm
- 2 siung bawang putih, dicincang halus
- 5 buah cabai merah, dipotong miring selebar 1 cm
- 2 sendok makan kecap ikan
- 5 butir bawang merah, dirajang halus
- 2 sendok makan kecap manis
- 2 tangkai daun bawang, diiris halus
- 1 sendok makan kecap Inggris
- 3 sendok makan minyak goreng
- 1 sendok makan kecap asin
- garam dan merica halus secukupnya
Perhatikan cara pembuatan Nasi Goreng Kepiting
- Tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum. Masukkan cabai merah, cabai hijau, daun bawang dan ayam. Aduk hingga ayam dan cabai matang.
- Tambahkan kepiting giling dan nasi menyusul kemudian kecap ikan, kecap Inggris, kecap manis, garam dan merica.
- Sajikan Nasi Goreng Kepiting hangat.
0 komentar:
Post a Comment